Koalisi Perubahan yang dimotori Partai Nasdem, Partai Demokrat, dan PKS sudah menentukan kriteria yang pas untuk disandingkan dengan bakal calon presiden Anies Baswedan pada Pemilu Serentak 2024.
#nasdem
Menteri dari Nasdem Tak Ada yang Ditangkap KPK, Beda dengan PDIP
Pernyataan elit PDIP yang meminta Presiden Joko Widodo untuk mengevaluasi menteri dari Partai Nasdem di kabinet berbuntut. Saling sindir antar dua partai koalisi ini tak terelakkan.
Nasdem Sudah Siapkan Dua Nama Sebagai Calon Gubernur DKI
Partai Nasdem DKI Jakarta mulai berbenah dan tengah mencari strategi jitu untuk memenangkan Pemilu 2024. Hanya saja, Nasdem DKI Jakarta tak mau terburu-buru memikirkan siapa yang bakal menjadi penerus Anies Baswedan sebagai Gubernur DKI Jakarta.
Wacana KPU Sistem Proporsional Tertutup, Rakyat Dipaksa Pilih "Kucing Dalam Karung"
Sistem proporsional tertutup yang diwacanakan KPU RI untuk Pemilu 2024 dinilai sebagai bentuk kemunduran demokrasi.
Awal Tahun 2023, Koalisi Perubahan Deklarasikan Paket Capres-Cawapres
Koalisi Perubahan yang digagas Partai Demokrat, Nasdem, dan PKS direncanakan akan melakukan deklarasi dalam waktu dekat. Rencananya, Koalisi Perubahan akan digelar pada tahun 2023 mendatang.
Jokowi Bakal Reshuffle Nasdem Karena Tidak Suka Dukung Anies Baswedan
Rencana pemerintah untuk melakukan reshuffle kabinet disinyalir karena faktor politik bukan semata-mata berbasis kinerja. Rumornya menteri dari Partai Nasdem yang bakal didepak Presiden Joko Widodo dari kabinet.
Wacana Reshuffle Kabinet, Pengamat: Buntut Ketidaksukaan Jokowi terhadap Nasdem
Wacana Presiden Joko Widodo berencana merombak kabinet atau reshuffle dinilai lebih kental dengan alasan politis, bukan soal kinerja. Indikasinya, menteri dari Partai Nasdem disebut-sebut yang akan didepak.
Nasdem Bantah Siswono Hengkang dari Wantim Karena Anies Baswedan
Pengunduran diri Ketua Dewan Pertimbangan (Wantim) Partai Nasdem, Siswono Yudo Husodo, memicu spekulasi. Kabarnya, pengunduran diri Siswono dipicu putusan Nasdem mengusung Anies Baswedan sebagai bakal calon presiden 2024.
Kecil Peluangnya PKB Gabung Nasdem
Memasuki tahun 2023, peta koalisi semakin dinamis. Belakangan, Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dikabarkan bakal merapat dengan Nasdem untuk berkoalisi mengusung Anies-Muhaimin Iskandar.
Nasdem Pasti jadi Oposisi Jika Menterinya Direshuffle
Wacana kocok ulang kabinet alias reshuffle kembali mengemuka menjelang pergantian tahun 2022 ke 2023. Salah satu partai yang diisukan bakal didepak dari kabinet Presiden Jokowi ialah Partai Nasdem.
Soal Mentan dan Menteri LHK, Nasdem: Djarot dan PDIP Jangan Asbun!
Partai Nasdem meminta Ketua DPP PDIP Djarot Saiful Hidayat tidak asal bunyi atau asbun mengenai wacana reshuffle kabinet yang belakangan kembali berhembus.
PKB dan Nasdem Jember Sebut Dapat Nomor Keberuntungan Pemilu 2024
Pengumuman penetapan nomor urut dan peserta Pemilu legislatif 2024 beberapa waktu lalu disambut gembira oleh sejumlah pengurus Partai Politik (Parpol) di Jember.
Bawaslu Tegaskan Lagi Soal Tempat Ibadah Tidak untuk Arena Politik
Laporan dugaan curi start kampanye yang dilakukan Anies Baswedan oleh Aliansi Pemuda Cinta Demokrasi (APCD) ke Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu) diharapkan bisa menjadi pembelajaran agar tak lagi dilakukan bakal calon presiden (bacapres) lainnya.
Bantah Kampanye Terselubung, Nasdem: Anies Belum Resmi Jadi Capres
Berbagai agenda kunjungan bakal calon presiden dari Parta Nasdem, Anies Baswedan, dianggap sebagai bentuk ajang kampanye. Namun pihak Nasdem dengan tegas membantah bahwa Anies telah mencuri start kampanye.