Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Rusdi Hartono mengatakan, pihaknya menunggu hasil penyidikan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap AKP SR, penyidik yang diduga melakukan pemerasan terhadap Wali Kota Tanjungbalai H.M Syahrial.
Karo Penmas Divisi Humas Polri Brigjen Rusdi Hartono mengatakan, pihaknya menunggu hasil penyidikan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) terhadap AKP SR, penyidik yang diduga melakukan pemerasan terhadap Wali Kota Tanjungbalai H.M Syahrial.