Wakil Ketua Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Dju Johnson Mira Mangngi dihadirkan sebagai saksi dalam persidangan kasus dugaan suap pembubaran PT Soyu Giri Primedika (SGP) atas terdakwa Muhamad Hamdan dan Hendro Kasiono.
Wakil Ketua Pengadilan Negeri (PN) Surabaya, Dju Johnson Mira Mangngi dihadirkan sebagai saksi dalam persidangan kasus dugaan suap pembubaran PT Soyu Giri Primedika (SGP) atas terdakwa Muhamad Hamdan dan Hendro Kasiono.