Temuan Survei Indikator Politik Indonesia menempatkan kepercayaan publik pada Presiden Joko Widodo (Jokowi) di bawah Tentara Nasional Indonesia.
- Hasil Survei Indikator: Pencalonan Gibran Bukan Pengkhianatan Jokowi pada PDIP
- Kejagung Lembaga Penegak Hukum Paling Dipercaya Versi Survei Indikator
- Survei Indikator: 65,6 Persen Masyarakat Percaya Kapolri Mampu Tuntaskan Kasus Tragedi Kanjuruhan
Melansir Kantor Berita Politik RMOL, Peneliti utama Indikator, Burhanuddin Muhtadi menjelaskan bahwa TNI mendapatkan angka kepercayaan 95, 8 persen, dengan angka kurang percaya hanya 3,5 persen.
Sedangkan responden yang mempercayai Jokowi sebesar 92,8 persen, detailnya, 21,3 persen sangat percaya dan 71,5 persen cukup percaya.
Setelah Presiden, diikuti Kejaksaan Agung dengan 9,7 persen sangat percaya dan 71,5 persen cukup percaya. Setelah itu baru Kepolisian dengan tingkat kepercayaan total 76,4 persen dan ketidak percayaan sebesar 23, 1 persen.
Indikator juga menemukan data lembaga yang paling buncit mendapat kepercayaan adalah partai politik di angka 65,3 persen dengan ketidakpercayaan 32,3 persen.
Survei ini dilakukan pada tanggal 20-24 Juni dengan menggunakan metode multistage random sampling dengan melibatkan 1.220 responden pada tingkat kepercayaan 95 persen dan margin of error kurang lebih 2,9 persen.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Jokowi Finalis Tokoh Dunia OCCRP, Tak Layak Hadiri Prosesi Pemakaman Paus Fransiskus
- Ngadep dan Sebut Jokowi Bos, Menteri-menteri Lakukan Pemberontakan Kecil ke Prabowo
- Bertemu Sespimmen Polri di Solo, Ada Upaya Jokowi Ingin jadi Pusat Perbincangan Publik