Bakal calon presiden (Bacapres) Partai NasDem, Anies Baswedan harus benar-benar mengkalkulasi secara tepat pilihan pendampingnya di Pilpres 2024 agar menang hattrick, apakah itu Ketua Umum (Ketum) Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) atau mantan Gubernur Jawa Barat, Ahmad Heryawan (Aher).
Anies Baswedan
Hadiri Acara Pelatihan Relawan PKS, Anies Didoakan Berjodoh di Tingkat Nasional
Mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mendatangi Kantor DPTP PKS untuk menjadi pembicara di acara pelatihan relawan PKS di Jalan TB Simatupang, Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Minggu (30/10). Kedatangan Anies disambut hangat oleh Presiden PKS Ahmad Syaikhu.
Anies-Aher Akan Bertemu, Demokrat: Koalisi Ini Selalu Komunikasi
Rencana pertemuan antara calon presiden (capres) Partai Nasdem, Anies Baswedan, dengan calon wakil presiden (cawapres) dari Partai Keadilan Sejahtera (PKS), Ahmad Heryawan (Aher), direspon santai Partai Demokrat.
Masyarakat Aceh Diminta Menangkan Anies Jadi Presiden 2024
Masyarakat Aceh diminta satu barisan dengan Partai Nasdem untuk memenangkan Anies Baswedan menjadi Presiden pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang. Hal ini menjadi penting karena sebelum sampai ke tahap pendaftaran saja sudah begitu banyak rintangan yang dihadapi Anies.
17 Ribu Relawan Siap Sambut Kedatangan Anies di Sumut
Bakal calon presiden usungan Partai Nasdem, Anies Baswedan, dijadwalkan berkunjung ke Sumatera Utara pada awal November 2022 mendatang.
Dinilai Cocok Jadi Cawapres Anies, AHY: Kami Selalu Menjemput Takdir
Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono atau AHY dinilai sosok calon wakil presiden yang paling cocok menjadi pendamping Anies Baswedan.
AHY Dinilai Cocok Dampingi Anies, Surya Paloh: Yang Baik Pasti Saya Restui
Nama Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dinilai menjadi calon wakil presiden paling tepat menjadi pendamping Anies Baswedan bertarung dalam Pilpres 2024 mendatang.
Pengamat: Jokowi Tampaknya Kecewa Nasdem Usung Anies Baswedan
Sinyal dukungan Presiden Joko Widodo kepada Ketua Umum Partai Golkar, Airlangga Hartarto saat menghadiri HUT ke-58 dinilai sebagai wujud kekecewaan terhadap Partai Nasdem yang mengusung Anies Baswedan sebagai bakal capres 2024.
Ketua Nasdem: Presiden Itu Bukan Atasan Parpol
Tidak ada yang dilanggar Partai Nasdem dalam mengusung mantan Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan sebagai calon presiden untuk Pilpres 2024. Penegasan ini disampaikan Ketua DPP Nasdem Effendi Choirie menanggapi rumor bahwa Presiden Joko Widodo tidak merestui langkah Nasdem dalam mengusung Anies sebagai capres.
Rocky Gerung: Kalau Dianggap Penerus Jokowi, ya Anies Sama Ganjar Saja
Partai NasDem dianggap tidak paham bahwa rakyat menginginkan Anies Baswedan sebagai pengganti Presiden Joko Widodo, bukan sebagai penerus Jokowi.
Posko Pengaduan Warga Jakarta Lebih Mirip Wisata Balai Kota
Posko pengaduan di Pendopo Balaikota DKI Jakarta yang resmi dibuka Penjabat (Pj) Gubernur DKI Heru Budi Hartono pada Selasa lalu (18/10) dianggap tidak efektif dibandingkan dengan aplikasi warisan Anies Baswedan.
Mending Anies Berkomunikasi dengan Rakyat Ketimbang Ketemu Jokowi
Pertemuan mantan Gubernur DKI Jakarta, Anies Baswedan dengan Presiden Joko Widodo di Istana Merdeka, Jakarta Pusat, Jumat sore (21/10) dinilai tidak akan berdampak signifikan pada suksesi Pilpres 2024.