Tag :

#bangkalan

Salah seorang Calon Legislatif (Caleg) DPRD Bangkalan dari PKB, Husnul Khotimah membantah dirinya juga aktif di Partai Solidaritas Indonesia (PSI) Bangkalan. Ia mengaku di PSI hanya membantu.

Komisioner Divisi Sosialisasi, Pendidikan Memilih, Partisipasi Masyarakat, dan Sumber Daya Manusia Komisi Pemilihan Umum Daerah (KPUD) Bangkalan, Sairil Munir, bersama Ketua KPUD Zainal Arifin, dan Komisioner Badan Pengawas Pemilu (Bawaslu), melakukan kunjungan untuk meninjau kelengkapan logistik Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 di gudang Bulog, Jalan Halim Perdana Kusama, Bangkalan. Kunjungan ini dilakukan pada Jumat (24/11/2023).

Kepala Dinas Kesehatan Bangkalan, Nunuk Kristiani, menjelaskan bahwa terdapat beberapa cara untuk meningkatkan kesehatan di masyarakat, salah satunya mengaktifkan kembali Pos Pelayanan Terpadu (Posyandu) di desa.