Kinerja bidang pertanian Kabupaten Banyuwangi mendapatkan apresiasi dari pemerintah pusat. Salah satu bentuk apresiasi tersebut, di tahun 2020 ini Pemkab mendapatkan bantuan 162 alat dan mesin pertanian yang saat ini telah diserahkan kepada para petani.