Camat Karangpilang Febriaditya Prajatara bersyukur karena gotong royong di Kelurahan Karangpilang itu murni dan berjalan alami selama ini, makanya kelurahan itu juga berhasil menjadi juara Bulan Bhakti Gotong-Royong Masyarakat (BBGRM) Tingkat Provinsi Jatim Tahun 2022 tingkat Kota Surabaya.