Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Bondowoso gelar rapat evaluasi tahapan penyusunan daerah pemilihan (Dapil) dan alokasi kursi untuk anggota DPRD, Jum'at (30/6).
Dapil Banyuwangi
Wacana Pemekaran Dapil Mencuat, Gabungan Parpol dan Ormas Banyuwangi Geruduk Kantor KPU
Gabungan partai politik (Parpol) dan Ormas geruduk kantor KPU Kabupaten Banyuwangi, Selasa (7/2) siang. Itu dilakukan, usai wacana pemekaran daerah pemilihan (Dapil) dimekarkan menjadi delapan (8) mencuat.
Uji Publik Rancangan Dapil di Banyuwangi, Ini Kata Praktisi Politik
Uji publik terhadap rancangan penataan daerah pemilihan (Dapil) dan alokasi kursi anggota DPRD Kabupaten Banyuwangi untuk Pemilu 2024 usai digelar KPU di Bumi Blambangan.
Pemekaran Dapil Pemilu 2024, Tiga Rancangan KPU Banyuwangi akan Diuji Publik
Wacana pemekaran daerah pemilihan (Dapil) untuk Pemilu 2024 masih menjadi perbincangan masyarakat. KPU Kabupaten Banyuwangi juga telah mengumumkan tiga (3) rancangan itu untuk dilakukan uji publik