Sebanyak 36 pengurus Dewan Kerajinan Nasional Daerah (Dekranasda) Kota Surabaya masa bakti 2021-2024 resmi dilantik di Graha Sawunggaling, Komplek Gedung Pemkot Surabaya, Selasa (16/8).
#eri cahyadi
HUT ke-77 RI, Wali Kota Eri Kukuhkan 99 anggota Paskibraka Bendera Merah Putih
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengukuhkan 99 anggota Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Bendera Merah Putih. Seremoni acara pengukuhan ini digelar di Lantai 6 Gedung Graha Sawunggaling, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya, Senin (15/8).
Wali Kota Eri Terpukau Film “Jack”, Ajak Sutradara Kolaborasi Garap Cerita Khusus Latar Surabaya
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyampaikan kekagumannya setelah menonton Film Jack, karya sutradara M. Ainun Ridho, Minggu (14/8/2022) sore kemarin.
Keseruan Wali Kota Eri Nobar Film Koesno bersama Ratusan Warga Surabaya
Ratusan warga Kota Pahlawan memenuhi gedung bioskop XXI Tunjungan Plaza 1 Kota Surabaya, Minggu (14/8).
Semarakkan HUT ke-77 RI, Wali Kota Eri Cahyadi Ikut Lomba Tarik Tambang di Pantai Kenjeran
Terik matahari terlihat mulai menyengat di sisi timur Taman Hiburan Pantai (THP) Kenjeran Surabaya, Sabtu (13/8) pagi.
Doa Bersama Ribuan Anak Yatim Piatu, Wali Kota Eri Cahyadi Minta Keselamatan untuk Surabaya
Di bulan Muharram 1444 Hijriyah, Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi memberikan santunan kepada 1000 anak yatim piatu di halaman Balai Kota, Jumat (12/8) sore.
Pemkot-DPRD Surabaya Sepakat Pembangunan Rumah Sakit Gununganyar Multiyears Selama 3 Tahun
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya bersama DPRD Kota Surabaya akhirnya sepakat untuk membangun Rumah Sakit di Surabaya Timur, tepatnya di Gununganyar.
Di Hadapan 6.000 Maba ITS, Wali Kota Eri Cahyadi Dorong Mahasiswa Jadi Agen Perubahan
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menggugah gairah semangat belajar para mahasiswa baru (maba), dalam acara Generasi Integralistik (Gerigi).
Resmikan ISF 2022, Wali Kota Eri Cahyadi: Ini Jadi Kesempatan UMKM Surabaya
Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi menghadiri peresmian Indonesia Shopping Festival (ISF) 2022 yang diselenggarakan oleh Asosiasi Pengurus Pusat Belanja Indonesia (APPBI) Jawa Timur di Pakuwon Mal, Kamis (11/8).
300 Rumah Telah Diperbaiki Lewat Dandan Omah, Wali Kota Eri Cahyadi: Program ini Juga Perbaiki Pendapatan Warga!
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengunjungi penerima manfaat dan Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR) yang mendapat bantuan, melalui Program Dandan Omah atau Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) di Kelurahan Tandes, Kecamatan Tandes Kota Surabaya, Rabu (10/8) sore.
Wali Kota Eri Cahyadi Ajak Warga Semarakkan Pesta Rakyat Lomba Perahu Layar di THP Kenjeran
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengajak masyarakat untuk datang menyemarakkan pesta rakyat sekaligus Lomba Perahu Layar di Taman Hiburan Pantai (THP) Kenjeran Surabaya, Sabtu (13/8). Lomba Perahu Layar Piala Wali Kota Surabaya tersebut, menjadi salah satu rangkaian menyambut Hari Ulang Tahun (HUT) ke-77 Republik Indonesia (RI) di Kota Pahlawan.
Wali Kota Eri Cahyadi Bagikan Ribuan Bendera ke Warga Jelang HUT Kemerdekaan RI
Memperingati HUT Kemerdekaan RI ke 77, Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi bagi - bagi bendera merah putih ke rumah warga di kawasan Kecamatan Tambaksari, Rabu (10/8).
Baru Jabat 1,5 Tahun, Wali Kota Eri Cahyadi Sudah Dua Kali Raih Penghargaan Pemimpin Terpopuler di Media
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi memang baru 1,5 tahun memimpin Kota Pahlawan. Namun, berbagai terobosan dan inovasinya sudah banyak dilirik media massa.
14 Kanal Pengaduan Pemkot Surabaya, “Sambat Nang Cak Eri” Jadi yang Pertama Dalam Sejarah
Warga Kota Surabaya kini semakin leluasa melaporkan berbagai hal yang terjadi di Kota Pahlawan. Pasalnya, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya sudah menyediakan 14 kanal pengaduan untuk memfasilitasi warga melaporkan berbagai hal yang terjadi di Surabaya. Bahkan, program “Sambat Nang Cak Eri” menjadi yang pertama dalam sejarah Republik Indonesia, yang mana seorang pemimpin daerah atau kota menerima sambat atau aduan warganya dengan cara lesehan bareng, dan program ini digelar rutin setiap hari Sabtu.
Wali Kota Eri Cahyadi Minta Jajarannya Perkuat Pengawasan IPAL di Tempat Usaha
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi meminta jajarannya agar rutin melakukan pengawasan terhadap Instalasi Pengolahan Air Limbah (IPAL) yang dimiliki pelaku usaha, khususnya industri atau pabrik.