Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mengajak seluruh masyarakat khususnya pecinta fotografi menjadikan lensa kamera sebagai jendela dunia mempromosikan keindahan Jawa Timur. Dengan demikian, akan bisa semakin memperkenalkan pesona Jawa Timur di kancah dunia.