Perjuangan untuk memperoleh dan mencapai keadilan dan kesejahteraan rakyat belum selesai karena masih banyak korupsi di Indonesia. Untuk itu, insan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) harus terus berjuang untuk membebaskan dan membersihkan Indonesia dari praktik-praktik korupsi.