Belum sampai satu bulan diresmikan, sejumlah fasilitas alun-alun kota Jember mengalami kerusakan. Diantaranya fasilitas MCK seperti kran yang rusak dan lantai granit yang rusak dan terlepas. Bahkan kamar toilet yang terkunci pada malam hari hingga pagi, sehingga dikeluhkan pengunjung, sehingga tidak bisa buang air.