Pelataran Manyar Surabaya merupakan salah satu sentra padat karya atas inisiasi Pemkot Surabaya, yang berhasil.
MBR Surabaya
Program Dandan Omah di Karangpoh Surabaya Libatkan Warga MBR sebagai Pekerja Bangunan
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui program Dandan Omah atau Rumah Tidak Layak Huni (Rutilahu) menargetkan 800 unit rumah dengan prioritas Masyarakat Berpenghasilan Rendah (MBR), yang tersebar di 154 kelurahan.