Bupati Lamongan Yuhronur Efendi melaunching Lamongan Green & Clean (LGC) reborn, di Gedung Sport Center Lamongan, pada Senin (5/6). Dilaunchingnya LGC reborn menjadi kelahiran spirit baru dalam menjadikan Lamongan yang lebih megilan.
Megilan
Lamongan Makin Maju Makin Keren Komitmen Cetak Generasi Megilan
Lamongan makin maju makin keren terutama dalam bidang pendidikan . hal tersebut ditengarai, komitmen SMAN 2 Lamongan berkontribusi menciptakan generasi megilan di Lamongan dengan menghadirkan 3 kelas bimbel yakni bimbel sipil, militer, dan perguruan tinggi secara mandiri, Bupati Lamongan Yuhronur Efendi menilai langkah tersebut tepat guna untuk menjawab tantangan kedepan.
Buah Milon Jadi Branding Hortikultura Lamongan
Kabupaten Lamongan selain sebagai sentra tanaman pangan seperti padi, jagung, dan kedelai, juga serius mengembangkan potensi produk hortikultura, salah satunya adalah melon.