Anggota Fraksi PDIP DPRD Jatim Daniel Rohi mengatakan, penyediaan angkutan mudik gratis itu dibutuhkan umat kristen, agar mereka bisa merayakan ibadah dirumah mereka. Sarana transportasi itu dinilai penting, mengingat banyak umat kristiani yang pulang ke kampung halamannya, saat merayakan Natal dan tahun baru.
Nataru
Jelang Tahun Baru, Lebih Dari 19 Ribu Penumpang Berangkat dari Daop 8 Surabaya
Menjelang perayaan Tahun Baru 2024, KAI Daop 8 Surabaya mencatat pemesanan tiket yang akan berangkat pada Jumat (29/12) sebanyak 19.892 pelanggan.
Presiden Jokowi Tinjau Pasar Rogojampi Banyuwangi, Gubernur Khofifah: Stok Bahan Pokok Jatim Aman dan Harga Stabil Selama Nataru
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama Presiden RI Joko Widodo (Jokowi) melakukan peninjauan di Pasar Rogojampi Kabupaten Banyuwangi, Rabu (27/12).
Tinjau Arus Penumpang Nataru di Stasiun Gubeng Bersama FORKOPIMDA Jatim, Gubernur Khofifah Puji Peningkatan Performa Layanan Transportasi Kereta Api
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa bersama Forkopimda Jatim melakukan peninjauan arus penumpang pada libur Nataru di Stasiun Gubeng Surabaya, Minggu (24/12) malam.
Selama Libur Nataru, Pemerintah Pastikan Stok Elpiji Aman
Stok liquefied petroleum gas (LPG) selama periode Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru) aman terkendali.
Jelang Nataru, Komisi B Dorong Maksimalkan Lapak Mitra RPH Surabaya Antisipasi Daging Glonggongan
Permintaan masyarakat akan daging sapi biasanya akan meningkat jelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru). Wakil Ketua Komisi B DPRD Surabaya DPRD Surabaya Anas Karno, meminta masyarakat dan para pihak terkait, mewaspadai peredaran daging sapi glonggongan, seiring dengan kondisi tersebut.
Libur Nataru, Jumlah Penumpang di Bandara Bali Melonjak
Menjelang perayaan Natal dan Tahun Baru (Nataru 2023/2024), jumlah penumpang yang tiba di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Bali dilaporkan terus meningkat.
Amankan Nataru 2024, Ratusan Personel Gabungan di Jombang Disiagakan
Ratusan personil kepolisian dan satuan tugas dari Pemerintah Kabupaten Jombang, Dandim 0814, dan Organisasi masyarakat (Ormas) disiagakan untuk mengamankan libur Natal dan Tahun Baru 2024
Polres Jember Siagakan Ratusan Personil Dalam Operasi Lilin Semeru 2023
Polres Jember siapkan ratusan personil Polisi dalam operasi lilin Semeru 2023, untuk pengamanan perayaan natal dan tahun Baru ( Nataru) 2024. Operasi ini akan berlangsung selama 12 hari mulai 21 Desember 2023 - 3 Januari 2024.
Apel Pasukan Operasi Lilin Semeru 2023, Gubernur Khofifah Pastikan Perayaan Nataru Aman, Lancar dan Kondusif
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa memastikan bahwa Jawa Timur siap menghadapi perayaan Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 (Nataru). Baik dari sisi sarana prasarana, personel dan juga seluruh jajaran dipastikan telah dalam kondisi siap guna menjamin perayaan Nataru di Jatim aman, lancar dan kondusif.
Jelang Nataru, Stok Bahan Pokok di Kabupaten Madiun Aman
Ketersediaan bahan pokok menjelang perayaan Natal tahun 2023 dan Tahun Baru 2024 di Kabupaten Madiun dipastikan aman.
Nataru, Konsumsi BBM Pertalite Diprediksi Naik 4 Persen
Konsumsi harian Bahan Bakar Minyak (BBM) jenis Pertalite diproyeksi akan mengalami kenaikan sebesar 4 persen jelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) 2023.
Jelang Libur Nataru, Satpol PP Surabaya Gelar Patroli Besar-Besaran
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya melalui Satpol PP Surabaya bakal menggelar patroli besar-besaran jelang libur Natal dan Tahun Baru (Nataru) mendatang.
Pekerja KAI Daop 8 Surabaya Jalani Tes Narkoba Secara Acak untuk Sukseskan Angkutan Nataru
Dalam mempersiapkan SDM KAI yang kompeten, handal, serta bertanggungjawab, KAI Daop 8 Surabaya bersama Badan Narkotika Nasional (BNN) Kota Surabaya melaksanakan kegiatan tes narkoba secara acak kepada jajaran Awak Sarana Perkeretaapian (ASP) dan pekerja Operasional KAI Daop 8 Surabaya, pada Selasa (19/12).
RPH Surabaya Sambut Nataru dengan Operasi Pasar dan Diskon
Perusahaan Daerah Rumah Potong Hewan Kota Surabaya menyiapkan 5 ton daging sapi segar untuk kebutuhan Natal dan Tahun Baru.