Tag :

raperda pesantren

Fraksi Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) DPRD Jatim menyambut positif digedoknya Perda tentang Fasilitasi Pengembangan Pesantren. Sekalipun demikian, F-PKB menegaskan komitmen untuk terus mengawal produk hukum inisiatif dewan ini.

Setelah dilakukan pembahasan selama satu tahun. Akhirnya Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Jawa Timur menyetujui dan mengesahkan Raperda fasilitasi pengembangan pesantren menjadi peraturan daerah (Perda).

DPD Partai Gerindra Jawa Timur sowan ke Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur, Jumat (19/3) di kantor PWNU Jatim. Agenda itu dilakukan untuk meminta saran dan masukan terkait Raperda pengembangan pesantren.