Bupati Banyuwangi Ipuk Fiestiandani Azwar Anas mengajak masyarakat secara luas untuk beramai-ramai promosikan budaya daerah lewat gadget masing-masing.
rmoljatim
Soal Cawapres untuk Ganjar, Megawati: Sudah 10 Orang Lebih yang Antre
Ketua Umum PDI Perjuangan Megawati Soekarnoputri menyampaikan banyak figur yang antre menjadi calon pendamping Ganjar Pranowo di Pilpres 2024.
PWNU Jatim Apresiasi Penangkapan Andi Pangerang terkait 'Halalkan Darah Muhammadiyah'
Pengurus Wilayah Nahdlatul Ulama (PWNU) Jawa Timur mengapresiasi Polri yang telah menangkap peneliti Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Andi Pangerang Hasanuddin. Andi ditangkap terkait komentar 'halalkan darah Muhammadiyah' di daerah Jombang, Jawa Timur.
Usung Kader di Pilpres, PDIP Buktikan Demokrasi Terjamin
Keputusan Ketua Umum PDIP Megawati Soekarnoputri salah satu kadernya, Ganjar Pranowo, sebagai Bacapres 2024, membuktikan partai banteng moncong putih itu menjunjung nilai demokrasi.
Dokter Agung Mulyono Apresiasi Petugas TNI Dan Polri Amankan Arus Mudik
Ketua komisi D DPRD Jawa Timur dr Agung Mulyono mengapresiasi kinerja gabungan dari petugas TNI, Polri dan Dinas Perhubungan (Dishub) Jatim yang telah memberikan kinerja maksimal menunjang kelancaran arus mudik lebaran 2023.
Dukung Usulan KH Abdul Chalim Leuwimunding, Gubernur Khofifah: Tokoh Pembangun Patriotisme Bela Tanah Air
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa mendukung pengusulan nama KH Abdul Chalim Leuwimunding sebagai pahlawan nasional. Hal ini didasarkan aksi nyata yang dilakukan KH Abdul Chalim Leuwimunding - Majalengka Jawa Barat untuk Indonesia.
100 Ribu Buruh Akan Geruduk Gedung MK dan Istana Negara pada Peringatan May Day
Partai Buruh bersama sejumlah organisasi buruh bakal menggelar rangkaian acara dalam memperingati Hari Buruh pada 1 Mei 2023.
Elektabilitas Prabowo Unggul Dari Ganjar Dan Anies, Gerindra Jatim: Karena Kinerja Bagus, Bukan Kerjaan Buzzer
Ketua DPD Gerindra Jawa Timur Anwar Sadad mengatakan, keunggulan Prabowo Subianto dalam sejumlah survei disebabkan karena kinerjanya yang moncer dalam kabinet presiden Joko Widodo.
3 Bacapres Masih Jomblo, Politikus Senior Golkar Usulkan 4 Nama Ini sebagai Pendamping
Partai Golkar diharapkan mendorong empat kader seniornya untuk menjadi calon wakil presiden (Cawapres) pada gelaran Pemilu 2024.
Airlangga Temui SBY dan Elite Demokrat
Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto menemui Presiden keenam RI Susilo Bambang Yudhoyono (SBY) beserta elite Partai Demokrat. Tujuannya untuk memastikan Pemilu 2024 bisa berlangsung damai.
SMRC: Elektabilitas Ganjar Tertinggi, Posisi Ketiga Anies Baswedan
Usai diumumkan sebagai bakal calon presiden oleh PDI Perjuangan, Gubernur Jawa Tengah Ganjar Pranowo mulai merasakan berkah elektoral.
Mayjend Sungkono Banjir, Wali Kota Eri Minta Maaf
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi menyampaikan permohonan maaf kepada warga atas banjir yang menggenangi kawasan Jalan Mayjend Sungkono pada Jumat (28/4) siang.