Puluhan tim bertanding dalam Kejuaraan Open Dayung Perahu Karet Piala Wali Kota Surabaya se Jawa Timur tahun 2023 di Sungai Kalimas, Taman Prestasi, Jumat (26/5).
#surabaya
Pemkot Surabaya Tegaskan Poster Event Rabi Gratis Adalah Hoaks
Dinas Komunikasi dan Informatika (Dinkominfo) Kota Surabaya memastikan bahwa poster Rabi Gratis yang kini beredar di sosial media (sosmed) tidak benar alias hoax.
Komisi B Minta PDAM Surabaya Lakukan Percepatan Realisasi Air Minum Kemasan
Komisi B DPRD Kota Surabaya merespon positif inovasi dari Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Surya Sembada Kota Surabaya untuk memproduksi Air Minum Dalam Kemasan (AMDK).
Perankan Sosok Raja Surya, Wali Kota Eri Hibur Warga Surabaya di Peringatan HJKS Ke-730 Lewat Layar TV
Peringatan Hari Jadi Kota Surabaya (HJKS) Ke-730 terasa semakin meriah. Bagaimana tidak, di HJKS tahun ini Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi akan tampil menghibur warga sebagai Raja Surya (Matahari) dalam segmen acara Semar Mesem di salah satu stasiun televisi swasta, pada 31 Mei 2023 mendatang.
Beri Kenyamanan Warga Nonton Surabaya Vaganza, Pemkot Pasang Barikade di Sepanjang Rute Parade
Surabaya Vaganza atau Parade Bunga dan Budaya, akan kembali digelar pada Sabtu, 27 Mei 2023. Event tahunan dalam rangka menyambut Hari Jadi Kota Surabaya (HJKS) ke-730 tersebut dipastikan lebih meriah dari tahun-tahun sebelumnya.
PDAM Surya Sembada Prioritaskan Isu Lingkungan dalam Rencana Produksi Air Minum Kemasan
PDAM Surya Sembada Surabaya berencana memproduksi air minum kemasan. Rencana tersebut tentunya juga diimbangi dengan memprioritaskan isu lingkungan.
Ikut Atasi Stunting, Bandell Lighting Salurkan CSR di Surabaya
Bandell Lighting Indonesia turut serta ikut mengatasi stunting dengan menyalurkan paket bantuan Corporate Social Responsibility (CSR) di Kota Surabaya.
Wali Kota Eri Wanti-wanti Jajarannya Jangan Main-main dengan Pungli
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi kembali mewanti-wanti jajarannya untuk menghindari perbuatan melanggar hukum seperti melakukan tindakan pungutan liar (Pungli).
Perkuat Pembangunan SDM, Pemkot Surabaya Ciptakan Keluarga Sejahtera Lewat Program KB
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi bersama Ketua Tim Penggerak (TP) PKK Surabaya Rini Indriyani memberikan perhatian penuh dalam peningkatan pembangunan sumber daya manusia (SDM) di Kota Pahlawan.
DP3APPKB Surabaya Bekali Puluhan Ribu Siswa Hadapi Dinamika Masa Depan
Dinas Pemberdayaan Perempuan, dan Perlindungan Anak, serta Pengendalian Penduduk, dan Keluarga Berencana (DP3APPKB) Kota Surabaya menyelenggarakan Sosialisasi Dinamika Remaja (Sosdir).
Dirut PDAM Surya Sembada Resmikan Pekerjaan Rehabilitasi Pipa Jaringan PDAM Tahun 2023
Dirut PDAM Surya Sembada, Arief Wisnu Cahyono bersama Jajaran Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kota Surabaya dan Jatim meresmikan pekerjaan rehabilitasi pipa jaringan PDAM Surya Sembada Kota Surabaya di Rumah Pompa Krembangan Surabaya, Rabu (24/5).
Di Momen HJKS ke-730, Wali Kota Eri Cahyadi Komitmen Tuntaskan Genangan di Surabaya
Kota Surabaya akan memasuki usianya yang ke-730 tahun pada 31 Mei 2023. Di momentum Hari Jadi Kota Surabaya (HJKS) ini, Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi berkomitmen bersama jajaran Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya untuk menuntaskan genangan di berbagai titik di Kota Surabaya.
Kenalkan Waktu yang Tepat Gunakan Gadget, Pemkot Surabaya Gelar Parenting Akbar Transisi PAUD ke SD
Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya menggelar kegiatan Parenting Akbar PUSPAGA (Pusat Pembelajaran Keluarga) dan seminar Transisi PAUD ke SD yang Menyenangkan, di Empire Palace lantai 10 Kota Surabaya, Selasa (23/5).
Jaksa Hadirkan Empat Saksi Kunci Mafia Perizinan Dinkopdag Surabaya
Kasus dugaan korupsi mafia perizinan di Dinas Koperasi, UMKM dan Perdagangan Pemkot Surabaya kembali disidangkan di Pengadilan Tipikor Surabaya, Selasa (23/5).
Perkuat Silaturahmi, Pemkot Surabaya Pertama Kali Gelar Kejuaraan Bola Voli antar Instansi se-Jatim
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi membuka Kejuaraan Bola Voli Piala Walikota Surabaya antar Instansi se-Jawa Timur Tahun 2023, di Stadion Indoor Gelora Bung Tomo (GBT), Senin (22/5).