Perumdam Tirta Kencana Kabupaten Jombang berhasil meraih penghargaan pada ajang Top BUMD Awards 2022 yang diselenggarakan oleh Majalah Top Business, Institut Otonomi Daerah dan Lembaga Kajian Nawacita.
TOP BUMD Awards 2022
Sempat Kolaps, PDAM Ngawi Raih Penghargaan TOP BUMD Awards 2022 Bintang Empat
Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM) Ngawi meraih penghargaan pada ajang TOP BUMD Awards 2022 dengan kategori bintang empat yang diselenggarakan oleh Majalah Top Business.