Tag :

#webtorial

Selama masa sosialisasi penerapan parkir dengan sistem non tunai menggunakan kartu uang elektronik yang diberlakukan mulai hari ini, Senin (3/2) di Stasiun Surabaya Pasarturi dan Stasiun Surabaya Gubeng, masyrakat akan diberikan kelonggaran waktu hingga 1 bulan.