- AHY Apresiasi Kinerja Pelni dan Pelindo Selama Nataru
- Jelang Panen Raya, Gubernur Khofifah Minta Distribusi Beras ke Konsumen Dipercepat Untuk Segera Stabilkan Harga Sesuai HET
- Sajikan Ide-ide Brilian di ITS, Pertamina Tekankan Inovasi Harus Terus Dilakukan pada Dunia Industri
PT Bank Central Asia Tbk (BCA) memiliki satu fitur baru di BCA mobile, yakni fitur BagiBagi. Fitur ini memungkinkan nasabah untuk mengirimkan uang kepada banyak penerima dalam satu waktu yang sama. <br> <br>"Fitur BagiBagi merupakan wujud nyata kami untuk menghadirkan inovasi yang semakin berkualitas dan memberikan nilai tambah bagi nasabah setia kami. Fitur BagiBagi dapat membantu nasabah untuk membagikan uang dengan cara yang kekinian, cepat, mudah, dan aman," kata Presiden Direktur BCA, Jahja Setiaatmadja dikutip <em>Kantor Berita RMOLJatim</em>, Sabtu (25/1).<br> <br>Fitur tersebut dapat digunakan apabilah telah mengunduh aplikasi BCA mobile. Dala applikasi tersebut akan diberikan informasi singkat mengenai BagiBagi dan bagaimana sistem pengiriman uang melalui fitur ini. <br> <br>Ada dua pilihan pengiriman, yakni <em>Random Mode </em>dan <em>Fix Mode. </em>Apabilah nasabah membagikan uang dengan <em>Random Mode </em>maka nominal uang yang sudah ditentukan akan didapatkan oleh tiap orang dengan jumlah nominal yang berbeda-beda, tergantung kecepatan dan keberuntungan penerima dalam “membuka” uang tersebut. <br> <br>Sedangkan untuk <em>Fix Mode</em>, penerima akan mendapatkan jumlah nominal uang yang sama antara satu penerima dengan penerima lainnya. Sementara, bagi penerima uang, pastikan memunyai aplikasi Sakuku BCA.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Gandeng Pelaku Bisnis Sukses, Pemkot Gelar Gebyar UMKM Kuliner Surabaya To The Next Level
- Tambah Keindahan Kota Probolinggo, Bank Jatim Serahkan CSR Revitalisasi Jam Menara
- Bos Sritex Sebut Permendag Era Zulhas Biang Kerok yang Bikin Industri Tekstil Mati