Wakil Wali (Wawali) Kota Malang, Ir. H. Sofyan Edi Jarwoko mengajak aparatur sipil negara (ASN) terus meningkatkan kinerja untuk melayani masyarakat.
Search:
Pagi Ini, Semeru Luncurkan Guguran Awan Panas hingga 1 Kilometer
Situasi Gunung Semeru pada Senin pagi ini (5/12) masih terlihat aktif. Guguran awan panas terpantau meluncur hingga sejauh 1 kilometer dari puncak gunung. Masyarakat pun diminta untuk tetap menjaga kewaspadaan.
Prabowo: Jangan Setia kepada Orang, Tapi Setialah kepada Perjuangan
Kesetiaan harus dipegang teguh oleh setiap kader Partai Gerindra. Namun, kesetiaan itu bukan disematkan kepada manusia, tapi kepada nilai-nilai perjuangan.
Wakil Wali Kota Malang Lepas Kopi Belasan Ton Ke Dubai
Wakil Wali Kota Malang, Ir. H. Sofyan Edi Jarwoko melepas kopi sebesar 19,2 ton milik pengusaha kopi asal warga Kota Malang, yaitu Anggri Sartika Wiguna, Pemilik PT. Guna Berkat Indonesia ini pada Senin (5/12).
Kemenangan Prabowo di Pilpres 2024 Dimulai dari Bondowoso
Dukungan untuk Prabowo Subianto di Pilpres 2024 terutama dari Jawa Timur terus mengalir. Dari tapal kuda, khususnya dari Bondowoso. Hal ini terbukti ketika partai Gerindra sebagai pengusung utama Prabowo menggelar pelantikan pengurusu DPC Partai Gerindra kabupaten Bondowoso.
Tingkatkan Kualitas Demokrasi, AHY Ajak Masyarakat Perkuat Literasi Politik
Ketua Umum (Ketum) Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) mengajak agar masyarakat memperkuat literasi politik untuk menangkap fenomena politik identitas menjelang Pemilihan Umum (Pemilu) 2024 mendatang.
Gugatan Cucu Bung Hatta Jangan Dianggap Enteng
Gugatan soal penunjukan Penjabat (Pj) kepala daerah yang diajukan oleh cucu Wakil Presiden pertama RI Mohammad Hatta, Gustika Fardani Jusuf, tidak bisa dipandang sebelah mata apalagi dianggap enteng.
Presiden Lahir dari Relawan, yang Terjadi Kemerosotan Moral di Jaringan Politik
Sebagai seorang pemimpin yang memiliki kekuasaan, Presiden Joko Widodo seharusnya memikirkan bagaimana caranya memberikan kenyamanan untuk rakyatnya.
Kabar PSSI Ingin Melanjutkan Liga 1, Adhie Massardi: Benar-benar Berdarah Dingin
Kabar tentang PT Liga Indonesia Baru (LIB) akan melanjutkan kompetisi BRI Liga 1 Indonesia dinilai telah membuktikan bahwa rekomendasi Tim Gabungan Independen Pencari Fakta (TGIPF) Tragedi Kanjuruhan seperti tidak dianggap.
KAMMI Anggap Penunjukan Mardiasmo Sebagai Komut Bank Muamalat Ciderai Semangat Reformasi
Penunjukkan mantan Wakil Menteri Keuangan Kabinet Kerja Mardiasmo sebagai Komisaris Utama (Komut) Bank Muamalat dianggap telah menciderai semangat reformasi.
Gunung Anak Krakatau Berstatus Siaga Usai Erupsi Semeru
Gunung Semeru di Jawa Timur erupsi dan memuntahkan awan panas pada Minggu pagi (4/12). Akibatnya, sebanyak 2.219 jiwa pun mengungsi di 12 titik pengungsian.
Delapan Sekolah di Kota Malang Raih Penghargaan Adiwiyata, Wali Kota Sutiaji: Terus Terapkan Gerakan PBLHS
Delapan sekolah di Kota Malang meraih prestasi luar biasa, yaitu mendapatkan penghargaan Adiwiyata Mandiri dan Nasional pada tahun 2022 ini.
JARNAS Tour de Surabaya dengan Bus Anies
Jaringan Relawan Nasional Anies Baswedan (JARNAS) Surabaya menggelar aksi keliling kota dengan bus bergambar Anies Baswedan.