Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini bersama jajaran dari Kementerian Sosial (Kemensos) RI sambangi Command Center (CC) 112 di Gedung Siola, Surabaya, Sabtu siang (20/11).
Search:
Tingkatkan Literasi Anak, Pemkot Surabaya Buat Pertunjukkan Dongeng di Tiap RW
Dalam rangka menyambut Hari Dongeng Nasional yang jatuh pada 28 November 2021 mendatang, Pemerintah Kota (Pemkot) Surabaya mengajak anak-anak di Kota Surabaya untuk meningkatkan literasi, dengan cara mulai gemar menulis dan membaca. Salah satunya dengan cara mendongeng.
Mahfud MD: Densus 88 Tidak Asal Tangkap Sebelum Bukti Kuat
Menko Polhukam Mahfud MD menilai anggapan Detasemen Khusus (Densus) 88 Antiteror terkesan asal tangkap pelaku tindak pidana teror sangat berlebihan.
Mahfud Anggap Wacana Pembubaran MUI Berlebihan
Semua pihak diharapkan agar tidak terlalu over dalam menyikapi insiden penangkapan tiga orang terduga teroris ynag salah satunya diketahui bekas anggota Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI). Apalagi, sampai ada wacana pembubaran MUI lantaran disebut-sebut menjadi sarang teroris.
Surabaya Shooting Tournament 2021 Pererat Persahabatan Antar Kepala Daerah
Wali Kota Surabaya, Eri Cahyadi membuka pelaksanaan lomba menembak bertajuk "Surabaya Shooting Tournament 2021" di Lapangan Tembak Indo Arm, Kodam V Brawijaya, Sabtu (20/11).
Sandiaga Didoakan Jaya Suprana jadi Pemimpin 2024
Dukungan dan doa masyarakat kepada Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno untuk menjadi pemimpin bangsa terus mengalir.
Memancing Kemarahan, Reuters Terbitkan Cuitan Rasis Tentang China
Reuters akhirnya mengaku salah dan menyampaikan permintaan maaf setelah melampirkan gambar tentara China ke posting Twitternya pada Kamis (18/11).
Tiga Tokoh PAN Ini Disebut-sebut Berjasa Pada Muhammadiyah
Ketua Umum PP Muhammadiyah Haedar Nashir memuji tiga tokoh Partai Amanat Nasional (PAN) yang disebut-sebut banyak membantu gerak dakwah Muhammadiyah. Ketiga tokoh itu adalah Zulkifli Hasan, Hatta Rajasa dan Soetrisno Bachir.
Penasaran Apa yang Dilakukan Jenderal Andika Terkait Konflik Papua
Persoalan di Papua sangat kompleks. Mulai dari perebutan sumber daya alam hingga masalah hak asasi manusia.
Mahfud MD Anggap Wacana Pembubaran MUI Terlalu Berlebihan
Penangkapan tiga orang terduga teroris ynag salah satunya diketahui bekas anggota Komisi Fatwa Majelis Ulama Indonesia (MUI), supaya tidak terlalu didramatisir. Apalagi sampai ada wacana pembubaran MUI karena disebut-sebut menjadi sarang teroris.
Lolos 8 Besar EPA, Persiraja Yakin Menang Lawan Bali United
Memasuki putaran delapan besar laga Elite Pro Akademi (EPA) U16, skuat Persiraja Banda Aceh terus memaksimalkan persiapan tim dengan melakukan recovery dan latihan ringan di Bandung, Jawa Barat.
Garnesa Racing Team Fakultas Teknik Juara 1 Kontes Mobil Hemat Energi 2021
Garnesa Racing Team Fakultas Teknik Universitas Negeri Surabaya (Unesa) berhasil menorehkan capaian prestasi membanggakan di ajang Kontes Mobil Hemat Energi (KMHE) 2021.
Panitia Pilkades Kabupaten Bondowoso Akan Dipidanakan
Panitia Pilkades serentak Bondowoso dinilai tidak profesional dalam pembentukan dan kinerjanya.
Menteri BUMN: Pesantren Adalah Mercusuar Peradaban Membangun Ekonomi
Kementerian BUMN akan berkolaborasi dengan pesantren untuk membangun ekonomi Indonesia. Hal itu ditegaskan oleh Menteri BUMN, Erick Thohir saat berkunjung ke Pondok Pesantren Zainul Hasan Genggong, Probolinggo.