Bukan hanya Cak Jancuk, tetapi kata Jancukan seharusnya layak disematkan untuk calon presiden nomor urut 01 Joko Widodo (Jokowi).
- Begini Arahan Presiden Jokowi Untuk Menterinya Selama PPKM Level 4 Dilanjut
- Ini Bukti Gus Dur Melarang Cak Imin Gunakan Foto dan Rekaman Suaranya
- Gerakan Mahasiswa Muncul jika Kekuasaan Tidak Sanggup Atasi Masalah Hajat Hidup Rakyat
"Pak Jokowi harus punya spirit Jancukan. Karena ini khas arek Suroboyo. Kalau nggak gitu, pak Jokowi tidak akan sukses," ujar Djadi.
Spirit Cak Jancukan, kata Djadi, adalah Cakap Agamis dan Kreatif (CAK). Sementara kata Jancukan adalah Jantan, Cakap, Ulet, Komitmen dan Antikorupsi (Jancukan).
Djadi pun tidak menyesal jika ada yang memprosesnya, bahkan DJadi merasa bangga.
"Dari alumni belum ada yang protes ke saya. Justru banyak yang nge-like di media sosial saya," lanjutnya.
Awalnya, Djadi sempat memberikan usulan pada alumni Jatim ketika rapat sebelum deklarasi dengan menggunakan kata Cak Cuk. Namun, diganti dengan Cak dan Jancuk. Saat itu, tidak yang memprotes dan semua setuju.
Dalam deklarasi itu, Jokowi mendapatkan panggilan "Cak" dan "Jancukan". Selain itu panitia juga menyematkan pin hingga memberikan jaket jeans tanpa lengan pada Jokowi.‎[aji]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- MK Tolak Gugatan PSI Soal Batas Usia Minimum Capres-Cawapres
- Insiden Kebakaran Depo Plumpang, Warga Minta Pj Gubernur DKI Tak Hanya Bicara di Media
- Hasil Survei: Anies-AHY Pasangan Paling Diminati Maju di Pilpres 2024