Selama memimpin negeri ini, Susilo Bambang
Yudhoyono (SBY) berhasil menurunkan angka kemiskinan di negeri ini
hingga 6 persen.
- Firli Bahuri: Jabatan KPK Bukan Penugasan dari Kapolri
- Soal Prabowo Disebut Hanya Akan Jabat Presiden 2 Tahun, Rosan Bantah Pernyataan Connie
- Waskita Karya Klaim Jual Saham Tol Cibitung Untung, Pengamat: Ada Permainan Dalam Transaksi Ini
Semua itu dicapai karena SBY konsisten menjalankan program pro rakyat dengan masif pada saat berpasangan dengan Jusuf Kalla maupun dengan Boediono di periode kedua.
Pemerintah sekarang dalam waktu 3 tahun berhasil turunkan kemiskinan sebesar 1 persen. Mudah-mudahan hingga akhir 2019 bisa mencapai 3 persen,†ujarnya SBY dalam akun Twitter pribadinya sesaat lalu, Rabu (1/8).
Ketua umum Partai Demokrat itu juga mendukung langkah Joko Widodo yang berencana menunda sebagian proyek infrastruktur, dengan tujuan untuk menyelamatkan ekonomi.
Hal ini sudah lama saya sarankan. Keputusan & kebijakan pemerintah tersebut, kalau benar, tepat. Saya ikut mendukung. Karena berarti negara utamakan rakyat,†tegasnya.
Dalam tahun politik, sambung SBY, kerap kali lawan politik langsung menghajar ketika ada perbedaan posisi.
Saya bukan tipe manusia seperti itu. Kalau benar harus saya dukung,†tukasnya. [ian]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Negara Bayar Bunga Utang Saja Harus Ngutang, Rizal Ramli: Makin Ambyar!
- Aktivis 98 Nilai Era Orba dan Masa Kini Tidak Ada Perubahan, Malah Semakin Buruk
- Nasdem Usung Tiga Kandidat Capres Terkuat di Pilpres 2024