Tag :

#AHY

Ketua Umum DPP Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) menyampaikan duka cita yang mendalam atas meninggalnya mantan Jurubicara Presiden keempat RI Abdurrahman Wahid (Gus Dur), Wimar Witoelar.

Pertemuan silaturahim kebangsaan DPP Partai Demokrat dengan Partai Keadilan Sejahtera (PKS) membahas tiga isu utama antara lain masalah penanganan pandemi Covid-19 di Indonesia, resesi ekonomi, dan masa depan demokrasi di Indonesia.