Wakil ketua DPD Demokrat Jatim Achmad Iskandar mengatakan dirinya mengajak media dan masyarakat Jatim untuk mendoakan kesembuhan SBY yang saat ini sedang menjalani proses penyembuhan akibat kanker prostat yang dideritanya.
Wakil ketua DPD Demokrat Jatim Achmad Iskandar mengatakan dirinya mengajak media dan masyarakat Jatim untuk mendoakan kesembuhan SBY yang saat ini sedang menjalani proses penyembuhan akibat kanker prostat yang dideritanya.