Bupati Malang HM Sanusi menyampaikan presentasi inovasi unggulan dari Kabupaten Malang, yaitu Putik Sari (Kampung Tematik Wonosari Berseri) dari Kecamatan Wonosari, secara daring di hadapan Tim Panel Independen Kompetisi Inovasi Pelayanan Publik (KIPP) Tahun 2023, Selasa (11/7).