Tag :

Jemaah Haji

Pelunasan Biaya Perjalanan Ibadah Haji (Bipih) 1445 H/2024 M, memasuki 27 hari kalender sejak dibuka kali pertama pada 10 Januari 2024. Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) Kemenag mencatat lebih 147 ribu jemaah yang sudah melunasi biaya haji.

Terhitung sejak 23 Mei 2023, saat jemaah kali pertama masuk asrama haji, operasional penyelenggaraan ibadah haji telah masuk hari ke-30. Berdasarkan data dari Sistem Informasi dan Komputerisasi Haji Terpadu (Siskohat) hingga 20 Juni 2023 pukul 24.00 WIB, total jemaah haji yang telah tiba di Tanah Suci berjumlah 191.208 orang atau 499 kelompok terbang.

Salah satu jamaah calon haji kloter 32 asal Kota Kediri bernama Salami warga Bandar Kidul Kecamatan Mojoroto Kota Kediri, meminta pulang kerumah, dan mengurungkan niatnya untuk menunaikan ibadah haji musim 2023 ini. Padahal, Salami sudah menunggu antrian haji selama 10 tahun. Saat berada di asrama haji sukolilo surabaya, tiba-tiba, Salami meminta pulang.