Wali Kota Kediri Abdullah Abu Bakar bersama Forkompimda Kota Kediri mengadakan operasi yustisi penegakan Perda Provinsi Nomor 2 tahun 2020 Junto Perda Gubernur Jawa Timur nomor 53 tahun 2020 Junto Perwali Kota Kediri Nomor 18 tahun 2021.
#kediri
Pasien Covid 19 Membludak, RS SLG Bangun Ruang IGD Baru
Lonjakan Pasien terkonfirmasi Covid 19 di Kediri, membuat beberapa rumah sakit sempat menolak pasien yang datang. Seperti di RS Simpang Lima Gumul (SLG) juga sempat menolak pasien covid 19 karena tempatnya penuh serta tenaga kesehatan yang kurang.
Dinsos Kota Kediri Salurkan Bantuan Ke Warga Isoman
Salah satu bentuk kepedulian Pemerintah Kota (Pemkot) Kediri untuk warga yang merasakan dampak pandemi Covid-19 yaitu, dengan memberikan sembako dan masker pada warga yang melakukan isolasi mandiri.
Dianggap Ramai Aktifitas Masyarakat, Perkim Matikan LPJU Beberapa Ruas Jalan
Malam ini, mulai Pukul 22.00 WIB- hingga Pukul 01.00 WIB lampu penerangan jalan umum (LPJU) dibeberapa ruas jalan di Kota Kediri akan matikan. Hal ini dilakukan untuk membatasi kegiatan masyarakat yang masih nekad nongkrong saat pelaksanaan PPKM Darurat.
Dua Gedung Isolasi Mandiri Terpadu Kota Kediri Sudah Bisa Digunakan Bagi Masyarakat OTG
Pemerintah Kota Kediri, terus berupaya untuk menekan angka persebaran covid 19 di Kota Kediri. Pemerintah Kota Kediri, juga menyiapkan tempat Isolasi mandiri terpusat yang ada di Gedung GNI Jalan Mayjen Sungkono, dan eks Gedung BLK di Jalan Himalaya Kecamatan Mojoroto Kota Kediri.
Wali Kota Abdulah Abu Bakar Ajak Mahasiswa Kesehatan Gabung Tim Vaksinator Kota Kediri
Kota Kediri ditargetkan dapat menyuntikan 7500 dosis vaksin kepada masyarakat per harinya. Saat ini Kota Kediri dapat melakukan vaksinasi hanya kisaran 3.500 dosis per hari, sehingga dibutuhkan banyak vaksinator.
Dinsos Kota Kediri Dropping 70 Paket Sembako Plus Di 21 Kelurahan
Dinas Sosial Kota Kediri kembali melakukan dropping bantuan sosial isolasi mandiri. Tercatat total 70 paket sembako plus yang dibagikan di 21 kelurahan yang tersebar di 3 Kecamatan di Kota Kediri, Jum'at (2/7).
Covid 19 Melonjak, Tenaga Kesehatan Rumah Sakit Gambiran Mulai Kelelahan
Melonjaknya kasus Covid 19 di Kota Kediri membuat tenaga kesehatan di Rumah Sakit Umum Daerah Gambiran mulai kelelahan. Membludaknya pasien yang datang setiap hari memaksa mereka bekerja tanpa henti dengan resiko yang tinggi.
Bupati Kediri Semangati Warga Yang Sedang Menajalani Isolasi Mandiri
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana menyempatkan diri untuk menyapa warga di Desa Jati, Kecamatan Tarokan yang sedang menjalani isolasi mandiri pasca terkonfirmasi positif Covid-19, Kamis (1/7).
Ikuti Peringatan HANI Bersama Wapres Secara Virtual, Bupati Kediri: Narkoba Harus Kita Perangi
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana dan BNN Kabupaten Kediri mengikuti acara Peringatan Hari Anti Narkotika Internasional yang diadakan oleh BNN Pusat secara virtual di Pendopo Panjalu Jayati, Senin (28/6).
Antisipasi Lonjakan Covid 19, Pemkot Kediri Siapkan Ruang Isolasi Terpusat
Kasus Covid-19 di beberapa wilayah mengalami lonjakan yang signifikan beberapa hari terakhir. Untuk itu, perlu adanya upaya yang dilakukan untuk menekan angka Covid-19.
Hadiri Vaksinasi Serentak Dalam Rangka HUT Bhayangkara, Bupati Kediri: Terus Terang Saya Surprise
Bupati Kediri Hanindhito Himawan Pramana hadiri serbuan vaksinasi nasional di Stadion Canda Birawa, Pare pada hari ini. Vaksinasi tersebut dilakukan dalam rangka peringatan HUT Bhayangkara Ke-75.
Percepat Vaksinasi, Walikota Kediri Imbau Masyarakat Kurangi Aktifitas di Luar Rumah
Pemerintah Kota Kediri terus mendapat dukungan dari berbagai kalangan untuk melakukan percepatan vaksinasi.
Pemkot Kediri Gelar Seminar Online, Deteksi Dini Masalah Gizi Cegah Stunting
Upaya Pemerintah Kota (Pemkot) Kediri dalam menekan angka stunting di Kota Kediri tak henti-hentinya dilakukan. Mulai dari program pemberian tablet penambah darah kepada remaja putri usia sekolah hingga menggelar sosialisasi-sosialisasi tentang gizi seimbang.
Kolaborasi Dengan IWAPI, PKK Kabupaten Kediri Akan Kembangkan UMKM
Ketua TP PKK Kabupaten Kediri Eriani Annisa Hanindhito bertemu dengan DPC Ikatan Wanita Pengusaha Indonesia (IWAPI) Kabupaten Kediri di Ruang Pringgitan dalam Pendopo Panjalu Jayati.