Anggota Komisi C DPRD Jawa Timur, Multazamudz Dzikri, menyoroti soal keberadaan dan kontribusi deviden Badan Usaha Milik Negara (BUMD) Jatim, khususnya Perseroda PWU Jatim. Multazam mengkritik Pemprov Jatim yang melaporkan bahwa PWU Jatim telah menyumbangkan deviden untuk Pendapatan Asli Daerah (PAD) sebesar Rp 66,5 milyar selama periode 2020-2023.
laporan keuangan
Serahkan LKPD 2023 Unaudited, Pj Gubernur Adhy Dorong Terwujudnya Pelaporan Keuangan Akuntabel dan Terpercaya
Pj Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono bersama Walikota dan Bupati se-Jawa Timur menyerahkan Laporan Keuangan Pemerintah Daerah (LKPD) _Unaudited_ Tahun Anggaran 2023 ke Badan Pemeriksa Keuangan (BPK) RI Perwakilan Jawa Timur, Selasa (5/3).
Komisi C DPRD Jatim Panggil Khusus PWU Dan JGU, Evaluasi Kinerja Dan Keuangan Anak Perusahaan
Komisi C DPRD Jawa Timur akan memanggil khusus dua Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) Pemprov Jawa Timur yakni PT Jatim Graha Utama (JGU) PT Panca Wira Usaha Jatim (PWU) untuk mengevaluasi kinerja dan terobosan program pada tahun 2023.
Hadiri Entry Meeting BPK RI, Gubernur Khofifah Komitmen Tingkatkan Kualitas Pelaporan Keuangan Daerah di Jatim
Gubernur Jawa Timur Khofifah Indar Parawansa berkomitmen terus melakukan sinergi dengan Bupati dan walikota di Jatim guna meningkatkan kualitas pelaporan keuangan daerah.
Efisiensi Semester I, SIG Catat Peningkatan Laba Bersih 26,3 Persen
PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) melalui berbagai program Inisiatif Strategis, pada periode Januari hingga Juni 2020 (semester I tahun 2020) berhasil mencatatkan peningkatan laba bersih sebesar 26,3 persen. Ditengah persaingan industri semen nasional yang semakin kompetitif dan dampak pandemi Covid-19.