Jelang labaran, Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan melalui Badan Amil Zakat Nasional (Baznas) Lamongan menyerahkan puluhan paket sosial kepada 39 Lembaga Kesejahteraan Sosial Anak (LKSA).
Pemkab Lamongan
Pemkab Lamongan Gelar Safari Ramadhan dan Pasar Murah
Bupati Lamongan Yuhronur Enfendi dengan kegiatan pasar Ramadhan yang digelar oleh Disperindag Lamongan berkeinginan untuk dapat membantu mencukupi kebutuhan masyarakat akan bahan pokok di Bulan Ramadhan.
Kabupaten Lamongan Raih Pembangunan Terbaik 1 Jawa Timur
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan berhasil meraih Penghargaan Pembangunan Daerah Terbaik I kategori kabupaten tingkat Provinsi Jawa Timur Tahun 2021.
Pemkab Lamongan Bersinergi Dengan Empat Perguruan Tinggi di Jawa Timur
Pemkab Lamongan percaya bahwa kunci keberhasilan untuk dapat mewujudkan Lamongan yang maju dan lebih baik kedepannya adalah melalui kolaborasi dan kerjasama dari semua pihak, atau yang sering dikenal dengan kolaborasi pentahelix. Bupati Lamongan Yuhronur Efendi Kamis (7/4) bertempat di Ruang Bina Praja Setda Kabupaten Lamongan, bersama 4 perguruan tinggi di Jawa Timur sepakat untuk menandatangani kesepakatan bersama.
Pemkab Lamongan Fokus Tata Kelola Pemerintahan dan Optimalisasi Reformasi Birokrasi
Pemerintah Kabupaten (Pemkab) Lamongan mengupayakan untuk memfokuskan tata kelola pemerintahan dan pengoptimalisasian reformasi birokrasi dalam mewujudkan kejayaan kabupaten Lamongan dengan didukung lima misi salah satunya adalah tata kelola Pemerintah lamongan yang Dinamis serta Pelayanan Publik yang berkualitas.