Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengaku telah menyiapkan tiga nama calon pengganti Hendro Gunawan untuk menjabat sebagai Pelaksana tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Surabaya.
Wali Kota Surabaya Eri Cahyadi mengaku telah menyiapkan tiga nama calon pengganti Hendro Gunawan untuk menjabat sebagai Pelaksana tugas (Plt) Sekretaris Daerah (Sekda) Kota Surabaya.