Jumlah kasus pasien terkomfirmasi positif terinfeksi virus corona (Covid-19) di Surabaya hari ini, Minggu (5/7) terus mengalami peningkatan sebanyak 136 orang dari hari sebelumnya sebanyak 6329 kasus, kini menjadi 6465 kasus.
- Resmikan PLTS Atap 7.500 W di Ponpes Tarbiyatut Tholabah Lamongan, Gubernur Khofifah: Komitmen Pemprov Jatim Kembangkan Energi Baru Terbarukan
- Gubernur Khofifah Ajak Rumah Sakit Lakukan Percepatan Reformasi Sistem Kesehatan Nasional
- Sowan Pengasuh Ponpes Sunan Drajat, Kapolres Lamongan Bahas Akun Tiktok yang Dilaporkan Alumni
Hal yang sama terjadi peningkatan untuk pasien dengan pengawasan (PDP). Dalam data di situs lawancovid-19.surabaya.go.id juga terlihat peningkatan sebanyak 29 orang dari hari sebelumnya sebanyak 5272 kasus, kini menjadi 5301 kasus.
Peningkatan juga terjadi pada orang dalam pemantauan (ODP) mengalami peningkatan sebanyak 9 orang dari hari sebelumnya sebanyak 4473 kasus, kini menjadi 4482 kasus.
Di situs lawancovid-19.surabaya.go.id juga muncul data terbaru yakni ODP dipantau juga mengalami penurunan sebanyak 6 orang dari hari sebelumnya sebanyak 365 kasus kini menjadi 359 kasus.
Hal yang sama juga mengalami penurunan pada PDP dalam pengawasan sebanyak 17 orang dari hari sebelumnya 2411 kasus, kini menjadi 2394 kasus.
Namun pada pasien konfirmasi dalam perawatan mengalami peningkatan sebanyak 84 orang dari hari sebelumnya sebanyak 2941 kasus, kini menjadi 3025 kasus.
Dalam situs lawancovid-19.surabata.go.id juga dikelompokkan menjadi lima wilayah yang tersebar di Kota Surabaya meliputi, Surabaya Barat, Pusat, Selatan, Timur dan Utara.
Setiap wilayah memiliki jumlah Kecamatan dan Kelurahan yang berbeda-beda termasuk jumlah ODP, PDP maupun yang positif tefinfeksi Covid-19.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Pahlawan Nasional Putra Asli Kediri Prof Dr Moestopo adalah Sosok Tauladan
- Wali Kota Eri Cahyadi Berharap Warga Manfaatkan Aset Pemkot untuk Pertanian
- Koptan Mekar Tani Kembangkan Pupuk Kompos Lewat Program UPPO