. Keluarga Besar Masyarakat Indonesia Timur di Surabaya menggelar aksi sejuta tanda tangan bagi pengunjung Car Free day di jalan Darmo Surabaya pada Minggu (1/9).
- Peringati Peristiwa Gerbong Maut, Pemkab Bondowoso Imbau Kibarkan Bendera Merah Putih
- Usai Ditolak, Warga Terima Pembangunan Peninggian Jembatan Kupang Baru, Wali Kota Eri: Langsung Dikerjakan
- BPN Gresik Targetkan 2024 Semua Bidang Tanah Tersertifikasi
"Permasalahan mahasiswa Papua di Jawa Timur khususnya Surabaya dan Malang, menyebabkan eskalasi konflik yang semakin tinggi di berbagai daerah khususnya di Tanah" kata Marsekan Ibrahim, dikutip kantor berita
Kejadian ini dengan cepat diviralkan dan dipropagandakan oleh pihak-pihak berkepentingan yang menginginkan Indonesia terbelah. Kondisi ini, lanjut Marsekal, diperparah dengan banyaknya berita hoax terkait kasus di Surabaya yang semakin memperkeruh suasana.
Dalam kasus ini aparat yang diduga terlibat dalam kasus rasis tersebut sudah diperiksa aparat kepolisian, bahkan korlapnya ditetapkan sebagai tersangka.
"Sementra pelaku pelecehan simbol negara hingga
kini belum ada kabar pemeriksaan siapa-siapa pelakunya.
Akibatnya, muncul
opini bahwa mahasiswa Papua di Jawa Timur merasa ketakutan untuk berkomunikasi dengan
pihak lain, padahal pada kenyataannya mahasiswa dan masyarakat Papua hidup nyaman dan
aman di Surabaya." lanjutnya.
Ia melanjutkan, bahwa LSM dan kelompok yang berkepentingan juga tidak objektif dalam melihat akar permasalahan, mereka tidak pernah membicarakan soal bendera sebagai simbol negara yang dilecehkan.
"Makanya kami harap tetap waspada pada pemecah belah bangsa dengan isu papua. Kami pastikan bahwa orang Jawa Timur tidak Rasis, wong Suroboyo ora Rasis, ada pihak-pihak yang ingin adu
domba masyarakat Papua dengan warga Surabaya soal Rasisme. Dan Papua tetap NKRI." tutupnya [bdp]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- 3.000 Warga Hadiri Malam Kilau Musik Raya-Sholawat Bareng Cak Sodiq
- Wali Kota Surabaya Minta Sanksi Berat untuk Oknum Guru yang Banting Siswa Saat Laga Futsal
- Peringati HUT TNI ke-76, Pangdam V Brawijaya Ziarahi Makam Bung Karno dan Gus Dur