Sikap mantan calon wakil presiden Sandiaga Salahuddin Uno menuai apresiasi dari public. Pasalnya, Sandi hingga saat ini tetap konsisten berada di luar pemerintahan.
- Antisipasi Kecurangan di Pilgub Jatim, Ini yang Dipersiapkan PDI Perjuangan
- Serap Aspirasi, Gus Muhaimin Ingin UTM Jadikan Masyarakat Madura Lebih Maju
- Seperti WAG TNI, Percakapan Menteri Soal Tunda Pemilu Mestinya Juga Ditertibkan Jokowi
"Dia akan terus berjuang bersama emak-emak. Itulah lelaki sejati, tidak mengemis-ngemis cari menteri, jilat sana jilat sini sambil ngaku pahlawan," kata Wakil Direktur Sabang Merauke Institute, Dr. Syahganda Nainggolan dalam akun Facebooknya, Jumat (26/7).
Sejatinya, bangsa Indonesia membutuhkan banyak sosok yang tak haus kekuasaan. Sikap inilah yang perlu diterapkan elite-elite bangsa.
"Bangsa ini dijajah Belanda 350 tahun karena elite-elitenya mental tempe. Pagi tahu, sore tempe. Pengkhianat dan lain-lain. Semoga Sandi tetap diberi kesehatan dan kekuatan," demikian Syahganda.
Sebelumnya Sandiaga menegaskan akan tetap berada di luar pemerintahan meski nantinya ditawari posisi menteri sekalipun.
Buat saya, kalau mencari posisi jabatan, apalagi jabatan yang digosip-gosipkan itu (menteri) akan mengkhianati perjuangan ibu-ibu,†tegas Sandiaga.[aji]
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Soal Satelit Kemhan, Mahfud MD: Benar Ada Arahan Presiden, Tapi Kontrak Perusahaan Sudah Dilakukan Lebih Dulu
- Kunjungi Panti Wreda, TMP: Eri Cahyadi Teruskan Risma Sejahterakan Lansia
- Erick Thohir Harus Buktikan PSSI Bisa Raih Prestasi Gemilang