Tag :

Blitar

Pemberantasan korupsi di Indonesia saat ini mendekati titik nadhir. Hal ini disebabkan fenomena state capture, yakni saat cabang-cabang kekuasaan negara semakin terintegrasi dengan kekuatan oligarki untuk menguasai sumber daya publik dengan cara korupsi.

Komite Rakyat Pemberantas Korupsi (KRPK) menyrototi maraknya galian C di Kabupaten Blitar. Bahkan banyak galian C yang diduga tidak berizin. Aktivitas penambangan ilegal ini justru tidak diiringi dengan meningkatkan pendapatan asli daerah (PAD).

Setelah upaya mediasi ketiga gagal atas gugatan perdata Perbuatan Melawan Hukum (PMH) terhadap Walikota Blitar terkait pembangunan hotel di Jalan Ir Sukarno, warga penggugat 124 kepala keluarga (KK) warga RT 01-03 RW 02 Lingkungan Sendang, Kelurahan Bendogerit, menggelar demo di depan Kantor Wali Kota Blitar. 

Upaya mediasi ketiga atas gugatan perdata Perbuatan Melawan Hukum (PMH) warga pada Walikota Blitar terkait pembangunan hotel di Jalan Ir Sukarno, Kota Blitar, gagal. Sehingga Pengadilan Negeri (PN) Blitar memutuskan gugatan berlanjut ke persidangan materi gugatan pada 31 Agustus 2021 mendatang.