Tag :

Gus Dur

Selain meminta Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) untuk menangkap Ketua Umum (Ketum) Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, Gerakan Mahasiswa dan Santri NU (Gemas NU) minta Cak Imin bertaubat dan meminta maaf kepada Presiden Abdurrahman Wahid alias Gus Dur.

Lembaga Ta’lif wan Nasyr Nahdlatul Ulama (LTNNU) Kota Pasuruan dan Komunitas Gitu Saja Kok Repot (KGSKR) Gusdurian Pasuruan menggelar peringatan haul Gus Dur ke-12 dengan lauching buku ‘Gus Dur Kematianmu. Matinya Lakum Dinukum Di Negeri Ini’ yang ditulis oleh Haidar Hafeez dan Shohibul Hujjah.