Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono memastikan bahwa pemerintah provinsi memberikan atensi khusus terhadap percepatan pengembangan Industri kreatif. Sejumlah langkah konkrit pun telah dilakukan untuk kemajuan industri ini.
Penjabat (Pj) Gubernur Jawa Timur Adhy Karyono memastikan bahwa pemerintah provinsi memberikan atensi khusus terhadap percepatan pengembangan Industri kreatif. Sejumlah langkah konkrit pun telah dilakukan untuk kemajuan industri ini.