Ketua Umum Partai Gerindra Prabowo Subianto menduduki peringkat pertama sebagai capres dari kalangan ketua umum partai.
muhaimin iskandar
Yahya Staquf Tidak Akan Mengganggu Posisi Muhaimin di PKB
Kepemimpinan Muhaimin Iskandar di Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) tidak akan terganggu dengan terpilihnya KH Yahya Cholil Staquf sebagai Ketua Umum (Ketum) Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU).
Peta Pilpres 2024 Akan Menarik Jika Anies dan Ganjar Terlempar dari PDIP
Peta politik kemungkinan terbentuk poros koalisi menuju Pilpres 2024 mendatang.
MPR Minta Sri Mulyani Dipecat, Cak Imin: Biasanya Malah Dipertahankan Pak Jokowi
Pimpinan MPR RI disarankan duduk bersama dengan Menteri Keuangan Sri Mulyani untuk memperbaiki hubungan yang belakangan tengah renggang.
Resmikan Gemasaba, Gus Muhaimin: Harus Jadi Ujung Tombak Kekuatan PKB di Media Sosial
Ketua Umum DPP PKB Muhaimin Iskandar resmi mengukuhkan pengurus DPN dan DPW Gerakan Mahaiswa Satu Bangsa (Gemasaba) se-Indonesia.
Gus Muhaimin Didoakan Ulama Besar Aceh Jadi Presiden 2024
Ulama besar Aceh Abu Syekh H Hasanoel Bashry HG atau Abu Mudi Samalanga mendoakan Wakil Ketua DPR Bidang Korkesra yang juga Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar bisa menjadi Presiden pada 2024 mendatang.
Peluang Gerinda dan PKB Duetkan Prabowo-Cak Imin di Pilpres 2024 Sangat Besar
Partai Gerindra memberikan sinyal menyambut terbuka peluang koalisi dengan PKB di momentum pemilihan presiden (Pilpres) 2024.
Cak Imin: Indikator Pembangunan Sukses Bukan Hanya Ekonomi Tapi Juga Kebahagiaan Warganya
Wakil Ketua DPR RI bidang Korkesra, Abdul Muhaimin Iskandar mempunyai pandangan soal keberhasilan pembangunan negara.
Cak Imin Harus Berani Keluar dari Koalisi Jokowi Kalau Mau Nyapres 2024
Ketua Umum DPP PKB Abdul Muhaimin Iskandar berpotensi masuk sebagai calon presiden dan wakil presiden di Pemilu 2024 mendatang.
Cak Imin Roadshow Politik Dengan PMI
Wakil Ketua DPR Abdul Muhaimin Iskandar menggelar kegiatan roadshow politik kesejahteraan dengan mengangkat tema "Gus Muhaimin Mendengar Pekerja Migran Indonesia" secara virtual.
Muhaimin Minta Segera Swab Test 46 Kasus Terkonfirmasi Covid-19 Di DPR
Wakil Ketua DPR RI Bidang Korkesra Abdul Muhaimin Iskandar meminta agar dilakukan tracing terhadap 46 kasus terkonfirmasi Covid-19 di DPR RI. Mereka yang kedapatan melakukan kontak erat harus cepat menjalani swab test.
Bandung Raya Siaga 1 Covid-19, Cak Imin Tunda Roadshow
Ketua Umum DPP PKB, Muhaimin Iskandar (Gus Muhaimin) menunda rangkaian roadshow di wilayah Bandung Raya karena siaga 1 lonjakan kasus Covid-19.
AHY Cocok Berduet Dengan Yang Religius, Seperti Khofifah Hingga Cak Imin
Ketua Umum DPP Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) dianggap lebih cocok jika berpasangan dengan tokoh yang bernapas religius.
Ini Bukti Gus Dur Melarang Cak Imin Gunakan Foto dan Rekaman Suaranya
Mantan Presiden Abdurrahman Wahid (Gus Dur) melarang Muhaimin Iskandar (Cak Imin) dan jajarannya menggunakan foto dan rekaman suaranya dalam berbagai kegiatan.
Wacana Duetkan Cak Imin-AHY Di 2024, Ini Tanggapan Wasekjen Demokrat
Wacana untuk menduetkan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Abdul Muhaimin Iskandar dengan Ketua Umum Partai Demokrat Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) sebagai calon presiden dan calon wakil presiden pada Pemilihan Presiden (Pilpres) 2024 mendatang disambut positif oleh pihak Demokrat.