Nelayan di Kabupaten Banyuwangi mengalami paceklik, sehingga hasil tangkapan ikan pun sepi. Hal itu diakibatkan cuaca ekstrem yang terjadi beberapa hari terakhir.
Nelayan Banyuwangi
Nelayan Muncar Kembali Gelar Tradisi Petik Laut
Mengusung tema Melestarikan Laut Sampai Anak Cucu, warga pesisir Muncar, Banyuwangi kembali menggelar tradisi tahunan petik laut di Pelabuhan Muncar, Banyuwangi, Kamis (3/9).