Tag :

pembangunan

Presiden Joko Widodo selalu gembar-gembor dan membanggakan pembangunan infrastruktur. Sayangnya, pembangunan jalan tol era Jokowi tidak diiringi pembangunan jalan non-tol yang justru dipakai rakyat banyak.

PT Semen Indonesia (Persero) Tbk (SIG) dan Tim Fasilitasi Program Rumah Bantuan Pembiayaan Perumahan Berbasis Tabungan (BP2BT) Sumatera Selatan jalin kerjasama dalam penggunaan teknologi rumah metode cetak one day one home (DynaHome) yang dimiliki SIG untuk Program Percepatan Pembangunan Perumahan di Sumatera Selatan.

Proyek pembangunan jembatan yang sempat tersendat di Jalan KH Hasan Genggong, Kelurahan Kedung Asem, Kecamatan Wonoasih, Kota Probolinggo akan segera dilanjutkan. Setelah instansi terkait bersama pihak rekanan meninjau jembatan yang hingga saat ini masih menggunakan jembatan darurat.

Berkolaborasi dengan para pemangku kepentingan, sebagai pelaksana amanah dari Menteri Perhubungan, PT Pelabuhan Indonesia lll (Persero) atau Pelindo III terus melakukan akselerasi untuk percepatan pembangunan Terminal Multipurpose Labuan Bajo, Manggarai Barat, Nusa Tenggara Timur (NTT).

Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Malang akan memangil Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora). Pemanggilan itu setelah Badan Pemeriksaan Keuangan (BPK) menemukan beberapa persoalan di Pembangunan GOR Tipe B Kanjuruhan pada tahap pertama yang menghabiskan anggaran DAK sebesar Rp 12 miliar di Kabupaten Malang pada anggaran tahun 2019 lalu.