Pangdam V/Brawijaya, Mayjen TNI Rudy Saladin, M.A, menerima kunjungan resmi dari Menteri Pekerjaan Umum Republik Indonesia, Dody Hanggodo di Makodam V/Brawijaya, Surabaya, Kamis (21/11).
pembangunan infrastuktur
Pusat Ekonomi dan Perdagangan Nasional, Khofifah-Emil Siap Bangun Infrastruktur dan Interkoneksi Jatim Sebagai Gerbang Baru Nusantara
Pasangan Calon Gubernur Jawa Timur Nomor Urut 2 Khofifah Indar Parawansa dan Emil Elestianto Dardak berhasil mengakhiri penampilan debat pamungkas Pilgub Jatim 2024 dengan sukses menyampaikan capaian dan gagasan pembangunan, di Grand City Surabaya, Senin (18/11/2024).