Ketua DPP Partai Persatuan Pembangunan (PPP) Achmad Baidowi merespon balik sindiran Wakil Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Jazilul Fawaid.
PKB
PKB Khawatir Sistem Pileg 2024 Berubah jadi Proporsional Tertutup
Mahkamah Konstitusi (MK) diingatkan tidak asal dalam memutuskan perubahan sistem proporsional terbuka menjadi proposional tertutup pada Pemilu 2024 mendatang. Perubahan sistem tersebut seharusnya melibatkan rakyat.
Temui Khofifah di Surabaya, Pengamat: Prabowo Imbangi Manuver Cak Imin ke KIB
Prabowo Subianto mendadak menemui Khofifah Indar Parawansa di Surabaya untuk mengimbangi manuver Ketua Umum (Ketum) PKB Muhaimin Iskandar yang merapat ke Koalisi Indonesia Bersatu (KIB).
Temui Airlangga, Tawaran Cak Imin Harga Mati adalah Cawapres
Pertemuan politik antara Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar atau Cak Imin dan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto memiliki banyak makna.
Cak Imin Sedang Merayu Airlangga untuk Berkoalisi
Pertemuan politik antara Ketua Umum Golkar, Airlangga Hartarto dan Ketua Umum PKB, Muhaimin Iskandar atau Cak Imin di kawasan Istora Senayan, Jakarta, Jumat kemarin dimaknai sebagai upaya PKB merayu Golkar untuk berkoalisi.
Bertemu Golkar Dianggap Khianati Piagam KIR, PKB: Sepanjang Tak Bahas Capres-Cawapres, Tak Masalah
Pertemuan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa, Muhaimin Iskandar alias Cak Imin, dengan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto membuat PKB dianggap telah mengkhianati isi piagam koalisi Kebangkitan Indonesia Raya (KIR) dengan Partai Gerindra.
Gerindra Harap Hubungan PKB dan PBNU Baik-baik Saja
Partai Gerindra diminta untuk mencarikan solusi di tengah hubungan Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) dengan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) yang belakangan cukup tegang bahkan merenggang.
NU Pilih Netral di Pemilu 2004, Awal Kehancuran PKB
Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) di bawah kepemimpinan Muhaimin Iskandar alias Cak Imin diyakini akan goyah tanpa dukungan dari Nahdlatul Ulama (NU).
Kalau Pasangan Prabowo-Cak Imin Dipaksakan, Peluang Menang Sangat Kecil
Peluang pasangan Prabowo Subianto dan Abdul Muhaimin Iskandar sebagai paket pasangan Pilpres dinilai memiliki peluang kemenangan yang kecil.
Suara PKB Bakal Menurun jika Andalkan Nahdliyin
Ketidakhadiran Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) mengkonfirmasi bahwa ada kerenggangan dengan Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) di bawah kepemimpinan Yahya Cholil Staquf.
Biar Tidak Ambyar, PKB Disarankan Bangun Hubungan dengan Elite NU dan Gusdurian
Di tengah kehadiran Ketua Umum Partai di acara resepsi 1 Abad Nahdlatul Ulama (NU) di Sidoarjo Selasa kemarin (7/2), tidak terlihat Ketua Umum DPP Partai Kebangkitan bangsa (PKB), Abdul Muhaimin Iskandar.
PKB Datangi Golkar, Pengamat: Posisi Cawapres Belum Diakomodir Gerindra
Rencana kunjungan Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa pada Jumat (10/2) ke Partai Golkar mengindikasikan tidak ada ikatan pasti dari judul koalisi Indonesia Raya yang dibangun oleh Gerindra dan PKB.
Ketua Umum PKB Cak Imin Absen di Puncak Resepsi 1 Abad NU di Sidoarjo
Puncak Resepsi Satu Abad Nahdlatul Ulama (NU) yang digealar di Stadion Gelora Delta Sidoarjo, Jawa Timur, terasa kurang lengkap tanpa kehadiran Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) Muhaimin Iskandar.
Cak Imin akan Temui Airlangga, PKB Sulit Ajak Golkar Gabung Koalisi
Rencana kunjungan politik Ketua Umum Partai Kebangkitan Bangsa (PKB) ke Golkar akan dilakukan pada pekan ini. Cak Imin akan bertemu dengan Ketua Umum Partai Golkar Airlangga Hartarto.
Gandeng NU Probolinggo, Faisol Riza Gelar Istighasah Serentak Tasyakuran 1 Abad NU
Songsong puncak resepsi 1 Abad NU, Ketua DPP PKB Faisol Riza menggelar acara istighasah serentak di Kabupaten Probolinggo.