Tag :

susu gratis

Kegiatan Calon Wakil Presiden (Cawapres) 02 Gibran Rakabuming Raka yang membagikan susu gratis kepada warga di arena Car Free Day (CFD) sekitar Bundaran Hotel Indonesia (HI) Jakarta, awal Desember 2023 lalu dinilai sebagai pelanggaran kampanye.