Jumlah pasien positif terinfeksi virus corona (Covid-19) di Surabaya hari ini, Rabu (29/4) kembali mengalami peningkatan sebanyak 2 orang dari sebelumnya 392 orang menjadi 395 orang.
- Peringati GNSSA di Jawa Timur, Xurya Ajak Lebih Banyak Pelaku Industri Gunakan Energi Terbarukan
- Siap Divaksinasi Akhir Februari, PHRI Kediri Masih Kumpulkan Data Anggota
- Langgar Aturan Mendagri, Pemkab Sidoarjo Batalkan Mutasi 500 Pejabat
Dalam data di situs lawancovid-19.surabaya.go.id untuk pasien dengan pengawasan (PDP) mengalami kenaikan hingga 66 orang dari sebelumnya berjumlah 1056 orang, kini menjadi 1122 orang.
Dan orang dalam pemantauan (ODP) mengalami peningkatan dari hari kemarin. ODP pada hari ini meningkat hingga 69 orang dari sebelumnya 2365 kini menjadi 2434 orang.
Data terbaru muncul ODP dipantau kini mengalami penurunan sebanyak 11 orang dari 931 orang menjadi 920.
Untuk PDP dalam pengawasan mengalami peningkatan 65 orang dari 674 orang menjadi 739 orang.
Sedangkan pada pasien konfirmasi dalam perawatan mengalami penurunan sebanyak 3 orang dari sebelumnya yakni 263 orang, kini menjadi 260 orang.
Dalam situs lawancovid-19.surabata.go.id juga dikelompokkan menjadi lima wilayah yang tersebar di Kota Surabaya meliputi, Surabaya Barat, Pusat, Selatan, Timur dan Utara.
Setiap wilayah memiliki jumlah Kecamatan dan Kelurahan yang berbeda-beda termasuk jumlah ODP, PDP maupun yang positif tefinfeksi Covid-19.
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Awal Tahun 2023 Peminat Umroh Masih Banyak
- Genangan Terjadi di Beberapa Kawasan, DSDABM Surabaya Ungkap Faktor Penyebab dan Penanganannya
- Tinjau Command Center 112, Wawali Armuji Pastikan Warga Dapat Pelayanan Responsif