Search: 

Sekretaris Jenderal MAKI  Komaryono SH, MM. SdM. mendatangi kantor Komisi Aparatur Sipil Negara (KASN) di Jakarta. Kedatangan Sekjen MAKI tersebut untuk mendesak agar KASN mengeluarkan Rekom untuk mengembalikan pejabat-pejabat  yang dimutasi dan menduduki jabatan yang tidak sesuai prosedur dan melanggar peraturan perundangan yang berlaku di lingkup Pemkot Balikpapan.