Presiden Joko Widodo (Jokowi) diminta untuk tidak mewariskan masalah-masalah yang lebih besar pada pemerintahan di masa depan.
- Tarik ATM BUMN Dikenakan Biaya, Haris Rusly Moti: Drakula Oligarki Kenyang di Era Jokowi
- Saatnya Gelar Operasi Militer, Connie Bakrie Menduga Tentara Bayaran yang Serang TNI di Papua
- Agatha : UKM Boleh Kecil, Tapi Mindsetnya Harus Besar
Amin memandang perasalahan Jiwasraya adalah kasus besar, begitu juga dengan kasus Asabri. Sehingga perlu diselesaikan segera.
"Bagi saya, kasus Jiwasraya dan Asabri itu luar biasa. Saya mengharap supaya tahun 2024 supaya jangan sampai lebih parah lagi. Karena saya tahu merusak itu mudah, membangun itu luar biasa sulitnya," urai Amien Rais saat Rapat Kerja Wilayah (Rakerwil) III DPW PAN Jatim di Hotel Shangri La Surabaya dilansir Kantor Berita Politik RMOL, Minggu (12/1).
Amien berharap pada saat Jokowi meninggalkan masa jabatannya, permasalahan-permasalahan tersebut telah selesai.
"Jangan sampai Pak Jokowi meninggalkan kursi presiden dengan keadaan lebih buruk. Nanti kasihan yang akan meneruskan. Itu pikiran orang beriman. Jadi saya nggak mendoakan tapi mengharapkan lain loh ya. Ini harapan manusia. Kalau bisa 2024 nanti itu tidak terulang sehingga nanti yang akan maju lebih enak," tutup Amien.[aji
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Berkah Putusan MK, Pengamat Sebut Gibran Rugi Kalau Hanya Jadi Cawapres Prabowo
- Sikap AHY terhadap Penguasa Pilihan Paling Rasional Menyongsong Pemilu 2024
- Ketua GPK Jatim Respon Deklarasi Dukungan ke Anies di Jogjakarta: Itu Bukan GPK