Rektor Unitomo Bachrul Amiq berjanji menjamin keamanan mahasiswa asal Papua. Hal ini diungkapkan dalam pertemuan informal di Ruang Proklamasi sebagai proses hearing dengan mahasiswa Papua yang mengemban pendidikan di Kampus Unitomo. Dikutip Kantor Berita , Senin (19/8), Bachrul Amiq, berjanji akan menjamin keamanan mahasiswa Papua terlepas dari ada maupun tidaknya peristiwa tersebut. "Jaminan keamanan itu tugasnya polisi kami akan koordinasi dengan kepolisian untuk memberikan rasa aman bagi mahasiswa yang menempuh pendidikan. Saya rektor ingin menjamin bahwa mahasiswa Papua dapat menjalankan pendidikan dengan baik. Kami jamin kalian bisa berkuliah di sini dengan aman,†tegasnya.Dia cukup prihatin adanya kejadian yang berbau SARA di Surabaya sebagai kota multi etnis. Kita sedang merayakan hari kemerdekaan namun ada peristiwa yang menyakitkan hati.
- Mubes Cirebon Tidak Punya Legitimasi Kosgoro 1957, Yusuf Husni: Itu Perkumpulan Tidak Bertuan
- Rayakan HUT Ke-13, Gerindra Probolinggo Terus Jaga Kepercayaan Rakyat
- Bergerak Bersama Rakyat, Partai Gerindra Milik Wong Cilik
ikuti terus update berita rmoljatim di google news
- Partai Buruh Menilai Pemekaran Papua Berdampak Pada Pemilu Serentak 2024
- Demokrat Jombang Tolak Kenaikan BBM, Imbasnya Banyak Sekali
- KSPI Sebut Kebijakan Pajak Sembako Cara Kolonialisme